menerapkan operator pembanding( =,!=,>,>=,<,<=) dan operator logika( NOT,AND,OR,XOR) didalam
klausa WHERE. Berikut contoh soalnya;
1. Buatlah sebuah database dengan nama database sesuai keinginan anda
2. Buatlah sebuah tabel dengan nama tabel "data_diri" sebagai berikut:
---------------------------------------------------------------------
No | G_darah | Sex | Tinggi | Berat |
---------------------------------------------------------------------
1 | A | W | 160 | 45 |
2 | A | W | 158 | 50 |
3 | AB | W | 165 | 55 |
4 | B | P | 180 | 80 |
5 | O | P | 170 | 67 |
6 | B | P | 155 | 60 |
---------------------------------------------------------------------
3. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang bergolongan darah sama dengan A
4. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang tidak sama dengan bergolongan darah O
5. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang Tingginya lebih dari 160
6. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang Tingginya kurang atau sama dengan 160
7. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang Tingginya lebih dari atau sama dengan 170
8. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang bukan pria
9. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang bergolongan darah B dan bersex pria
10. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang bergolongan darah A dan Tingginya lebih dari 170
11. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang bersex wanita dan Beratnya lebih kecil dari 50
12. Buatlah rumus untuk mencari Nama yang Tingginya 160 atau Beratnya lebih kecil dari 70
Dan berikut langkah-langkah berserta jawabannya:
1. Buka notepad kalian , dan buat kodingan seperti dibawah ini;
drop database kesehatan;
create database kesehatan;
use kesehatan;
create table data_diri(No int(8),
Nama varchar(20),
G_darah enum('A','AB','B','O'),
Sex enum('W','P'),
Tinggi smallint,
Berat mediumint(8));
insert into data_diri values
('1','Ariani_widiastuti','A','W','160','45'),
('2','Warsiti','A','W','158','50'),
('3','Darti_widayati','AB','W','165','55'),
('4','Bambang_yuwono','B','P','180','80'),
('5','Haris_wibowo','O','P','170','67'),
('6','Wargono','B','P','155','60');
select*from data_diri;
SELECT Nama from data_diri where G_darah='A';
SELECT Nama from data_diri where G_darah!='O';
SELECT Nama from data_diri where Tinggi>'160';
SELECT Nama from data_diri where Tinggi<='160';
SELECT Nama from data_diri where Tinggi>='170';
SELECT Nama from data_diri where sex!='P';
SELECT Nama from data_diri where G_darah='B' and Sex='P';
SELECT Nama from data_diri where G_darah='A' and Tinggi>'170';
SELECT Nama from data_diri where Sex='W' and Berat<'50';
SELECT Nama from data_diri where Tinggi='160' or Berat<'70';
SELECT Nama,Tinggi from data_diri where nama!='Wargono' and Tinggi<'170';
SELECT Nama,G_darah,Sex from data_diri where Berat>'60' and Tinggi<'170';
SELECT Nama,G_darah from data_diri where Sex!='W' and Berat>'50' and Berat<'67';
SELECT Nama,G_darah from data_diri where Sex!='W' and Tinggi>'160' and Tinggi<'180';
SELECT Nama from data_diri where G_darah!='AB' and Sex!='P';
SELECT Nama from data_diri where G_darah!='AB' OR Sex!='P';
2. Jika sudah simpan dengan nama file kesehatan.sql
3. Lalu buka aplikasi mysql dan ketik lokasi tempat penyimpanan notepad tersebut, seperti
dibawah ini :
4. Dan berikut hasilnya
Yak begitulah hasilnya. sekian blog saya kali ini semoga bermanfaat bagi pembaca sekalian .
terimakasih^^
0 komentar:
Posting Komentar